Candlestick dengan ekor pendek mengindikasikan harga bergerak tidak jauh dari harga open atau close.
Candlestick dengan ekor panjang ke bawah mulanya trader penjual mendominasi sehingga harga turun jauh ke bawah, namun terjadi pembalikan dimana trader beli melawannya sehingga harga close ditutup tidak jauh dari harga open nya atau lebih tinggi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar